Masalah Ekonomi di Negara Berkembang dan Negara Maju

NEGARA BERKEMBANG
  • Standar hidup yang rendah
    • Pendapatan nasional per kapita yang rendah
    • Tingkat pertumbuhan relatif pendapatan nasional dan pendapatan per kapita yang rendah
    • Distribusi pendapatan nasional
    • Tingkat kemiskinan yang tinggi
    • Tingkat kesehatan dan pendidikan yang rendah
  • Produktivitas yang rendah
    • SDM yang tidak memadai
    • Kesehatan fisik yang rendah
  • Tingkat pertumbuhan penduduk dan beban ketergantungan yang tinggi
  • Tingkat pengangguran terbuka dan terselubung yang tinggi
  • Ketergantungan terhadap produksi pertanian dan ekspor barang primer
  • Sistem hukum dan infrastruktur yang tidak mapan
  • Ketergantungan yang dominan pada dunia internasional

NEGARA MAJU
  • Sumber daya manusia
    • Jumlah tenaga kerja yang rendah
    • Restrukturisasi perusahaan
  • Masalah globalisasi ekonomi
    • Masuknya produk negara berkembang ke negara maju
    • Masuknya tenaga kerja negara berkembang ke negara maju
    • Perpindahan investasi dari negara maju ke negara berkembang
    • Krisis ekonomi di negara berkembang
  • Lingkungan hidup